Pengalaman bisa berkuliah

STT WASTUKANCANA
pengalaman menempuh universitas Sebelum bercerita, alangkah baiknya saya memperkenalkan diri dahulu, saya Raka Rahadian dari sebuah sekolah yang katanya banyak lulusan yang menempuh ke PTN ternama, saya sejak kelas 10 belum memikirkan untuk kuliah karena sibuk-sibuknya organisasi didalam dan luar sekolah, sejak kelas 11 saya mulai memikirkan untuk mendapatkan PTN yang saya inginkan yang terletak dikota Yogyakarta, depok dan Malang, saya bertanya ke para kaka tingkat bagaimana cara mendapatkan PTN tersebut. Sejak itu, saya mulai belajar untuk mendapatkan PTN, pada Januari kelas 12 pengumuman tentang seleksi masuk PTN sudah diinfokan, dan pada bulan maret saya beserta teman-teman mendaftar disalah satu PTN yang ada dikota-kota tersebut, dan akhirnya pengumuman pun terjadi, saya dan teman-teman kurang beruntung rupanya, dan akhirnya saya mendaftar diperguruan tinggi swasta yang ada dikota bekasi dan Yogyakarta. Pengumuman pun dibuka, akhirnya saya lolos dan orangtuapun tak setuju untuk meninggalkan kota ini, dan dengan berat hati saya mengikuti kata-kata orangtua saya untuk melanjutkan diperguruan tinggi dikota purwakarta. Awal-awal masih kurang sreg berkuliah disini, lama-kelamaan belajar disini hampir sama dengan kota-kota yang sebutkan diatas. Sekian cerita saya dan terimakasih

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Bagaimana Cara ku menjadi Developer Handal bersama Codepolitan dan Alibaba Cloud

penjelasan Wearable Device